Jumat, 15 Agustus 2025
Sleman (MAN 5 Sleman), 15 Agustus 2025 — Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) DIY menggelar Pesta Penyiaran Istimewa bertajuk “Never Ending Broadcasting” pada Kamis, 14 Agustus 2025, bertempat di Universitas Mercu Buana Yogyakarta. Acara yang dimulai pukul 08.30 WIB hingga selesai ini menghadirkan rangkaian kegiatan interaktif, di yaitu Kanthi Peken dan Kanthi Ajar yang bertujuan mengenalkan dunia penyiaran kepada generasi muda.